Penataan & Pembersihan Terus Dilakukan

Pada jam kerja Pegawai TU melakukan pembersihan di halaman maupun di dalam sekolah agar memiliki nilai keindahan dan kerapian kata Kepala Sekolah. Hal ini masih ada tumpukan kayu bekas tembok kelas yang di robohkan oleh kepala terdahulu yang telah di setujui oleh kantor Aset Daerah Kota Bima pada beberapa bulan yang lalu.


Bekas tumpukan kayu sangat mengganggu pemandangan baik dari dekat maupun dari jauh. Kepala sekolah langsung memimpin dengan gotong royong bernama pak Gajali dan Pak Rusli. 


Merasa capek Kepsek menyampaikan istirahat sambil minum Kopi dan kue yang sudah di suguhkan oleh Kepsek melalui ibu Kantin. Sisa Kayu dibawah pulang ke rumah oleh pak Gajali untuk kayu bakar maupun untuk kebutuhan lain dengan menggunakan kereta dorong.


Kepala sekolah mengucapkan terimakasih pada pak Gajali dan Pak Rusli atas kerja nyata dalam jalankan tugas, semoga bernilai ibadah aamiin. (AS)