Terima Kasih Pahlawanku
Terima Kasih Pahlawanku
Nama : Ainun Febryanti
kelas VII1
Terima kasih pahlawanku
Berkatmu Indonesia merdeka
Pengorbananmu demi melindungi Negara
Pahlawan yang rela berkorban demi kemerdekaan negaranya.
Pahlawan Panutanku
Kita harus bangga sama Pahlawan
Karena dia berkorban untuk masya rakat Indonesia.
Perjuangan pahlawan demi melindungi negara.
Kita harus bangga padamu
Kalau nggak ada pahlawan
Mungkin Indonesia belum merdeka
Sampai Sekarang, Kita nggak boleh meremehkan pahlawan kita
Karena mereka Indonesia kita sampai titik ini
Terima kasih Pahlawan ku